Resep Membuat Sup Oyong 3 Bakso

Desember 19, 2017

Bahan-bahan Sup Oyong 3 Bakso

  • 400 gram oyong , potong-potong
  • 10 buah bakso sapi , potong potong
  • 5 buah bakso udang , potong dua
  • 5 buah bakso ikan , potong dua
  • 15 gram sedap malam , seduh , ikat
  • 2 siung bawang putih , cincang
  • 1/2 buah bawang bombay , potong-potong
  • 2 cm jahe , cincang
  • 850 cc air
  • 1/2 sendok teh kaldu ayam bubuk
  • 1 sendok teh garam
  • 1/4 sendok teh lada bubuk
  • 1/2 sendok teh penyedap rasa , kalau suka
  • 1 sendok makan minyak wijen
  • 1 batang daun , potong-potong
  • Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat Sup Oyong 3 Bakso

  1. Tumis bawang putih , bawang bombay , jahe sampai harum. Tambahkan air. Rebus sampai mendidih
  2. Masukkan oyong , bakso ikan , bakso udang , bakso sapi , sedap malam. Masak sampai matang
  3. Sebelum diangkat , masukkan daun bawang dan minyak wijen. Hidangkan

Artikel Terkait

Previous
Next Post »